Tahan terhadap kekeringan dan dapat tumbuh dengan baik tanpa irigasi.
Asli di
Kawasan
Indonesia
Eksotis di
Asia Tenggara
Informasi Agroforestry Kopi
Manfaat dan Penggunaan Pohon
- Pangan
- Kayu Pertukangan
- Obat
- Olahan
Buahnya dapat dimakan segar atau dikupas, dipotong-potong, dan dimasak dalam sirup untuk membuat selai yang lezat. kulit kayunya digunakan untuk memberi warna gelap pada jaring ikan. Kayunya memproduksi tanin dan pewarna. Pohon ini menghasilkan kayu keras ringan hingga sedang dengan kayu teras berwarna merah pucat, merah kekuningan, atau coklat kuning, atau jambu. Daun yang ditumbuk digunakan untuk merangsang keringat ketika dioleskan pada kulit dan digunakan untuk membuat ramuan melawan diare dan demam. Bubuk kulit kayu merupakan obat yang efektif untuk kurap, dan mengandung triterpen yang bersifat antikanker. Akar aromatik digunakan sebagai obat anti-diare, anti-spasmodik, karminatif (membantu mengeluarkan gas berlebih), antiseptik, dan astringent, serta dijadikan jamu pasca persalinan.
- Naungan Kopi
- Perbaikan Tanah
- Pencegah Erosi